Kamis, 14 Juni 2018

Terjemahan Lirik Lagu | Of Monster and Men - Love Love Love | Bahasa Indonesia

Of Monsters and Men
"Love Love Love"


Well, maybe I'm a crook for stealing your heart away
Yah, mungkin aku penipu yang mencuri hatimu
Yeah, maybe I'm a crook for not caring for it
Yah, mungkin aku penipu yang tidak peduli akan hal itu
Yeah, maybe I'm a bad, bad, bad, bad person
Yah, mungkin aku buruk, buruk, buruk, orang yang buruk
Well, baby, I know.
Nah, sayang, aku tahu.


And these fingertips
Dan di ujung jari ini
Will never run through your skin
Takkan pernah menyentuh kulitmu
And those bright blue eyes
Serta mata biru yang terang
Can only meet mine across the room filled with people that are less important than you.
Hanya bisa bertemu di seberang ruangan penuh dengan orang yang tak'lebih penting darimu.


All 'cause you love, love, love
Semua karena cinta, cinta, cinta
When you know I can't love
Ketika kau tahu ku tak bisa mencintai
You love, love, love
Cinta, cinta, cinta
When you know I can't love
Ketika kau tahu ku tak bisa mencintai
You love, love, love
Cinta, cinta, cinta
When you know I can't love you
Ketika kau tahu ku tak bisa mencintaimu


So I think it's best we both forget before we dwell on it
Jadi sebaiknya kita melupakannya sebelum kita memikirkannya
The way you held me so tight
Caramu memelukku begitu erat
All through the night
Sepanjang malam
'Till it was near morning
'Sampai menjelang pagi
'Cause you love, love, love
Semua karena cinta, cinta, cinta
When you know I can't love
Ketika kau tahu ku tak bisa mencintai
You love, love, love
Cinta, cinta, cinta
When you know I can't love
Ketika kau tahu ku tak bisa mencintai
You love, love, love
Cinta, cinta, cinta
When you know I can't love you
Ketika kau tahu ku tak bisa mencintaimu


All 'cause you love, love, love
Semua karena cinta, cinta, cinta
When you know I can't love
Ketika kau tahu ku tak bisa mencintai
You love, love, love
Cinta, cinta, cinta
When you know I can't love
Ketika kau tahu ku tak bisa mencintai
You love, love, love
Cinta, cinta, cinta'mu
When you know I can't love you
Ketika kau tahu ku tak bisa mencintaimu

Add Comments


EmoticonEmoticon